Rabu, 28 Juni 2023

HEIAN SHODAN

HEIAN SHODAN adalah kata pertama yang pertama kali diajarkan pada pelatihan pertama di Dojo. Heian shodan banyak memperagakan gerakan dasar dalam karate, terutama tangkisan, seperti Gedan Barai, Age Uke, dan Shuto Uke kuda-kuda dalam kata ini yang banyak dipakai adalah Zenkutsu Dachi dan Kokutsu Dachi. serangan kearah chudan dengan Oi zuki Chudan juga terdapat pada Kata ini. hal yang penting dan harus dikuasi dalam Kata ini adalah pergerakan kaki dan sudut yang tepat dalam kuda-kuda. kata ini terdiri dari 21 langkah dengan waktu pergerakan kurang lebih 40 detik 

 

Source : BUKU KARATE KATA VOLUME 1
Penulis : Drs. Kwat Prayitno., M.Si & Guru Rahmadi P., SE., Ak 

 

#SlimutNdunyo #KarateJombang #DojoMahameruJombang #ForkiJombang #AdityaHarjaNenggar #Osh #Jombang #KarateKata

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

HIDUP ITU PILIHAN

Kamu cari yang enak apa cari yang baik Atau kamu cari yang kamu bahagia apa yang selamat Karena kadang kadang bahagia tidak selamat Kalau se...