Rabu, 20 Mei 2020

SEMAKIN TUMBUH DEWASA SEMAKIN BANYAK PELAJARAN, PENGALAMAN DAN UJIAN

"ada pepatah mengatakan bahwa ‘Semakin tinggi pohon,
semakin lebat buahnya dan semakin kencang angin menerpanya’.
Pepatah itu seperti kehidupan yang mungkin pernah kita
rasakan, semakin kita tumbuh dewasa, semakin banyak
pelajaran dan pengalaman yang kita dapat dan
begitupun semakin banyak kita diuji.


Ini mengingatkan kita bahwa kehidupan itu tidak
berjalan mulus seperti roda yang berputar,
mengalami banyak jalan dan hambatan karena hidup
yang penuh makna itu melewatkan banyak rintangan.

Senin, 18 Mei 2020

MENANG TANPO NGASORAKE

Ada orang yang urusannya menang dan untuk menang harus 
ada yang di kalahkan, namun jika orang merdeka boleh 
menang tanpa ada yang merasa di kalahkan
bahkan ada pepatah jawa mngatakan"Menang Tanpo Ngasorake" 
dan kemenangan sejati adalah ketika mampu 
mengalahkan egoisme diri sendiri.


#SlimutNdunyo
#MaiyahNusantara 

OJO GAMPANG MASUK ANGINAN

Musuh kita bukan siapa-siapa,
dia berada dalam diri kita sendiri.
Dia adalah kesempitan dan kedangkalan.
Kalau kita berfikir secara sempit 
dan menghayati secara dangkal,
kita akan sangat mudah berbenturan 
atus sama lain. Intine "OJO GAMPANG MASUK ANGIN"

HIDUP ITU PILIHAN

Kamu cari yang enak apa cari yang baik Atau kamu cari yang kamu bahagia apa yang selamat Karena kadang kadang bahagia tidak selamat Kalau se...